Hallo SOLIB!!
Koleksi merupakan jantung dari sebuah perpustakaan, melalui koleksi kebutuhan informasi pemustaka dapat terpenuhi. Maka dari itu untuk memenuhi kebutuhan informasi dan pengembangan koleksi perpustakaan, SOLIB diharapkan untuk dapat mengisi formulir pengajuan judul buku baru melalui link berikut https://forms.gle/MGgzdyR9Sd4DwGWP7 . Dengan diisinya formulir pengajuan judul buku baru ini diharapkan nantinya koleksi yang tersedia di Perpustakaan Akademi Farmasi Imam Bonjol Bukittinggi dapat dijadikan sebagai salah satu sarana penunjang proses pembelajaran, pendidikan dan penelitian.
Sekian Terimakasih…
Salam Literasi!!!